Nakita.id - Setiap wanita tentu mendambakan kulit yang glowing.
Moms mungkin mendefinisikan kulit glowing sebagai kulit yang putih dan cerah.
Selain itu, kulit glowing adalah kulit yang sehat, segar, dan halus, alih-alih kusam.
Memang untuk mendapatkan kulit glowing sendiri Moms harus rela merogoh kocek dalam-dalam untuk membeli produk perawatan.
Akan tetapi, tanpa harus menghamburkan uang, Moms bisa lakukan kebiasaan sehat ini di rumah untuk mendapatkan kulit glowing.
Melansir KOMPAS.com, berikut adalah beberapa kebiasaan yang bisa bantu Moms mendapatkan kulit glowing secara alami.
Baca Juga: Mitos vs Fakta Kehamilan, Benarkah Wajah Glowing Jadi Ciri-ciri Hamil Anak Laki-laki?
Source | : | KOMPAS.com |
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR