- Nyalakan blender, lalu haluskan bahan
- Matikan blender, lalu tuang campuran ke dalam mangkuk
- Aplikasikan ke wajah, lalu diamkan selama 15 menit
- Bilas wajah dengan air hangat
Selain tipe kulit wajah, alergi dan tidaknya Moms dengan buah lemon juga perlu diketahui.
Hal ini disebabkan karena kandungan asam yang tinggi dari lemon bisa membuat kulit wajah kita menjadi alergi.
Untuk mengetahui apakah Moms alergi atau tidak dengan lemon, 24 jam sebelumnya Moms bisa melakukan tes secara mandiri.
Bagaimana caranya?
Baca Juga: Cara Mudah Membuat Pupuk dengan Bahan yang Ada di Rumah, Bisa Menggunakan Kulit Telur hingga Kopi
Moms cukup oleskan air perasan jeruk ke bagian kulit Moms yang sensitif.
Sangat disarankan untuk dioleskan di lekukan siku.
Apabila beberapa jam kemudian setelah dioleskan pada kulit, dan tidak ditunjukkan adanya tanda-tanda alergi dan iritasi, seperti kemerahan dan gatal-gatal, Moms bisa menggunakannya.
Itulah, Moms caranya untuk mengatasi kerutan pada kulit.
Salah satu tanda penuaan ini ternyata bisa diatasi dengan satu bahan saja.
Bahkan bahannya pun bisa ditemukan di dapur kita masing-masing.
Dengan putih telur saja, kita bisa mengurangi kerutan di wajah.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Mayo Clinic,live strong,Medical News Today,Medline Plus |
Penulis | : | Amallia Putri |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR