Nakita.id - Merokok adalah salah satu kebiasaan yang membahayakan kondisi kesehatan.
Sudah banyak bukti yang beredar jika rokok jadi biang masalah bagi kesehatan tubuh.
Tak sedikit orang bisa kehilangan nyawa dan pendek umur hanya karena kecanduan merokok.
Berbagai macam penyakit berisiko juga bisa bersarang jika seseorang sering merokok.
Maka dari itu, sebaiknya berhenti merokok untuk mendapatkan tubuh yang lebih sehat.
Namun tak bisa dipungkiri, jika niatan untuk berhenti merokok memang sangat sulit untuk dilakukan.
Berbagai macam cara mungkin telah dilakukan, namun tetap tak membuahkan hasil.
Tapi ternyata, masih banyak cara lainnya yang bisa dicoba untuk membantu berhenti merokok, salah satunya dengan makanan.
Seperti dilansir Everyday Health, jenis makanan ini bisa membantu para pecandu untuk berhenti merokok.
Buah dan sayur
Ketika memutuskan untuk mulai mencoba berhenti merokok seseorang kerap merasa sering lapar.
Source | : | Everyday Health |
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR