Namun, jika mereka beradu argumen, tak ada salahnya jika Moms mempercayakan mereka untuk mengatasi masalahnya sendiri.
Akan tetapi, apabila sudah tidak terkontrol, langsung segera hentika ya, Moms.
2. Coba mediasi dan tidak menghakimi
Terkadang, Moms masih suka menyalahkan siapa yang memulai pertengkaran.
Sebaiknya, ciptakan suasana mediasi dan tak perlu menghakimi masing-masing.
Pertama, ajaklah mereka berdua untuk duduk.
Lalu, dorong masing-masing anak untuk menceritakan kronologi pertengkarannya dari sudut pandang masing-masing.
Baca Juga: Tidak Langsung Menghakimi Ketika Mendapati Anak Tak Jujur, Cari Tahu Penyebab Anak Bisa Berbohong
3. Pisahkan dan kasih ruang untuk masing-masing
Moms harus tahu, anak umumnya lebih cepat marah daripada orang dewasa.
Meski begitu, anak juga umumnya lebih cepat untuk melupakan masalahnya.
Maka dari itu, mintalah Si Kecil dan saudara kandungnya untuk beristirahat atau mendapat ruang untuk melakukan aktivitasnya masing-masing.
4 Rekomendasi Susu Penggemuk Badan Anak yang Bisa Bikin Si Kecil Lebih Gemuk dan Sehat
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR