Kombinasi susu dan madu juga memberi banyak manfaat bagi kecantikan, salah satunya mencegah penuaan dini.
Hal ini lantaran, baik susu dan madu mengandung antioksidan yang dapat mencegah radikal bebas penyebab munculnya tanda penuaan.
7. Mengatasi berbagai penyakit lainnya
Madu dan susu memiliki sifat antibakteri yang baik untuk tubuh.
Khasiatnya bisa mengurangi sembelit, kembung, dan masalah usus lainnya. Selain itu, minuman ini juga baik untuk meredakan batuk dan pilek.
Lewat Ajang Bergengsi Pucuk Cool Jam 2024, Teh Pucuk Harum Antar Anak Indonesia 'Bawa Mimpi Sampai ke Pucuk'
Penulis | : | Kintan Nabila |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR