Dokter akan memberikan wawasan mengenai hal kesehatan.
Vaksinasi
Banyak yang tak mengetahui bahwa orang berusia di atas 50-an tahun juga butuh vaksinasi.
Vaksinasi bisa membantu mencegah penyakit jadi lebih parah.
Beberapa vaksin yang dibutuhkan diantaranya vaksin tetanus dan herpes zoster.
Skrining diabetes
Skrining diabetes sangat penting dilakukan bagi Moms, terutama yang sudah berusia di atas 40 tahun.
Menurut Dr. Darby, pradiabetes dan diabetes dapat diuji dengan tes darah sederhana (disebut sebagai hemoglobin A1C) yang mengukur kadar gula darah Anda.
"Dokter kemudian dapat memberikan arahan untuk diet dan olahraga, bersama dengan obat-obatan dan perawatan yang membantu mengelola atau merangsang insulin," ujar dokter Darby.
Skrining IMS
Penelitian menunjukkan adanya peningkatan kasus infeksi menular seksual pada orang dewasa yang lebih tua dalam beberapa tahun terakhir.
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR