Apakah itu?
Proses transpirasi adalah menguapnya air yang dihasilkan oleh tanaman yang ada di rumah.
Apabila tanaman di letakkan di dalam rumah, uap airnya membuat udara menjadi lebih lembap.
Tak hanya itu saja, Moms, meletakkan tanaman akan membuat udara di dalam rumah menjadi lebih bersih dan segar.
Seperti yang kita ketahui, tanaman menghasilkan oksigen dengan menyerap karbon dioksida yang kita hembuskan.
Hal ini dihasilkan dari proses fotosintesis yang dilakukan oleh tanaman.
Selain itu, tanaman juga mampu untuk menyingkirkan racun dan polusi udara di dalam rumah.
Baca Juga: Catat Sekarang, Begini Cara Membasmi Tungau pada Tanaman Cabai Agar Tidak Gagal Panen Lagi
Tak hanya meletakkan tanaman di dalam rumah saja, apabila Moms ingin sekalian mendekor rumah, tak ada masalah dengan meletakkan bunga dalam vas.
Bagi Moms yang senang dengan dekorasi bertema bunga, ini kebiasaan yang cocok untuk Moms.
Meletakkan bunga dalam vas juga baik untuk kelembapan ruangan.
Apalagi jika vas diletakkan di dekat bagian yang terkena sinar matahari.
4 Rekomendasi Susu Penggemuk Badan Anak yang Bisa Bikin Si Kecil Lebih Gemuk dan Sehat
Source | : | Time,Healthline,Live Science |
Penulis | : | Amallia Putri |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR