Moms harus tahu, masa anak-anak adalah suatu masa dimana anak sedang aktif-aktifnya beraktivitas.
Maka, jangan heran jika anak akan cepat bosan saat mendengarkan pembicaraan orang yang terlalu lama, sebab anak memiliki rentang perhatian terbatas yang akan habis dalam waktu singkat.
Jika Moms tak ingin anak menghindar dari kesalahan, usahakan agar Moms tidak memaksa anak untuk terus-menerus mendengarkan pembicaraan orang dalam waktu yang lama.
Nah, itulah tiga pola asuh yang membuat anak cenderung menghindar dari kesalahan.
Semoga bermanfaat ya, Moms.
Baca Juga: Pola Asuh Permisif pada Anak, Kenali Tanda-tanda dan Faktor Penyebabnya
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR