Nakita.id - Apakah Moms merasa sudah menerapkan pola asuh yang benar untuk Si Kecil?
Percaya atau tidak? Ternyata pola asuh yang kita terapkan pada anak bisa berdampak pada kepribadiannya saat beranjak dewasa nanti, Moms.
Sebab, anak sendiri tidak dapat kita prediksi dengan mudah, begitu pun tindakannya.
Mungkin Moms pernah melihat anak melakukan beberapa kesalahan yang sebenarnya tak pernah diharapkan, sehingga membuat Moms tak tahan lagi, dan secara refleks menjadi agresif.
Baik melalui kekerasan fisik ataupun kata-kata yang dapat merusak harga dirinya.
Hal inilah yang membuat anak cenderung takut menceritakan kesalahan yang telah dilakukannya pada orangtua.
Bahkan, lebih memilih untuk menghindar daripada harus memperpanjang masalah.
Lantas, seperti apa pola asuh yang harus Moms hentikan mulai sekarang?
Melansir Times of India, berikut ini adalah tiga pola asuh yang membuat anak cenderung menghindar dari kesalahan.
Baca Juga: 3 Jenis Trauma yang Dapat Dialami Anak Ini Ternyata Berpengaruh pada Pola Asuh Anak
1. Kekerasan fisik
Sebuah riset menunjukkan bahwa segala bentuk kekerasan fisik dapat berdampak pada kesehatan anak, baik fisik maupun mental.
Shopee Bersama Tasya Kamila dan Bittersweet by Najla Ceritakan Dampak Positif Inovasi dalam Berdayakan Ekosistem
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR