Nakita.id – Tidak bisa dipungkiri bahwa ketika tua nanti, beberapa fungsi dalam tubuh kita mengalami penurunan.
Tidak terkecuali pada otak kita.
Penurunan fungsi kognitif terjadi seiring dengan bertambahnya usia, meskipun tidak umum terjadi penyakit demensia juga bisa terjadi pada siapa saja.
Demensia disebabkan oleh kerusakan sel-sel otak yang biasanya ditanyai dengan beberapa gejala.
Seperti kehilangan ingatan, perubahan kepribadian, kebingungan, kemurungan dan masalalah kognitif dan fisik.
Penyakit ini tidak melulu disebabkan oleh adanya riwayat keluarga atau faktor genetik, atau umur.
Faktor lainnya yang meningkatkan risiko ini yaitu cedera pada kepala dan kebiasan gaya hidup tertentu yang dilakukan sejak muda.
Ya, Moms penelitian menunjukan bahwa beberapa kebiasaan yang dilakukan ternyata dapat memicu penyakit ini.
Biar Moms bisa segera mengantisipasi, berikut ini adalah kebiasaan yang harus dihindari untuk mengurangi risiko demensia dilansir dari Healthy Eating.
Memiliki Gangguan Tidur
Orang dengan kualitas tidur yang buruk yang disebabkan oleh masalah seperti insomnia atau sleep apnea memiliki risiko lebih tinggi terkena demenisa.
Penulis | : | Syifa Amalia |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR