Terlebih, bagi yang dicurigai janinnya memiliki masalah pada kromosom.
Prosedur lainnya untuk mengetahui jenis kelamin bayi, yaitu dengan amniosentesis yaitu memasukkan jarum tipis melalui kulir ke dalam rahim.
Cairan ketuban mengandung sel dan bahan kimia yang bisa menunjukkan kelainan genetik, infeksi janin, dan jenis kelamin janin.
Dokter hanya akan menyarankan Moms melakukan tes amniosentesis ketika ada kekhawatiran kondisi genetik tertentu.
Untuk mengetahui penjelasan mengenai wajah kusam sebagai ciri-ciri hamil, cek halaman 2. (*)
Baca Juga: Mulai dari Demam Hingga Sesak Napas, Ini Ciri-ciri Hamil dengan Flu yang Alami Komplikasi
Wapres Gibran Minta Sistem PPDB Zonasi Dihapuskan, Mendikdasmen Beri Jawaban 'Bulan Februari'
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR