Bau tembakau pada rokok dapat membuat bau mulut tidak sedap dan merokok dapat mengurangi produksi air liur.
Dengan demikian, menghindari merokok selama puasa juga dapat menecegah bau bulut.
Pada dasarnya menjaga kebersihkan mulut saat puasa, tidak jauh berbeda dengan hari biasa.
Tetap sikat gigi secara menyeluruh sebelum tidur di malam hari dan setelah sahur setidaknya selama 2 menit.
Gunakan pengikis lidah dan obat kumur bebas alkohol jika diperlukan.
Penulis | : | Syifa Amalia |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR