Maka dari itu, asupan air perlu dipenuhi.
Tak hanya dengan air putih saja, asupan air juga bisa didapatkan dari buah-buahan.
Setidaknya, 86 persen buah jeruk didominasi oleh air.
Namun, tidak semua buah bisa dikonsumsi, apalagi jika Moms memiliki riwayat asam lambung.
Berikut adalah daftar buah selain jeruk yang mengandung banyak air.
1. Semangka
2. Anggur
3. Apel
4. Melon
5. Stroberi
Semangka merupakan pilihan yang tepat untuk mengganti cairan tubuh selama puasa.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Penulis | : | Amallia Putri |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR