Nakita.id – Bagi Moms yang berada di Jakarta, Bandung, Semarang hingga Surabaya ini, yuk simak jadwal imsak pada Selasa, 12 April 2022 atau 10 Ramadan 1443 H.
Memiliki jadwal yang sudah terencana, tentu akan membuat semua kegiatan lebih teratur.
Selama bulan puasa, waktu menjadi hal yang sangat dihargai.
Moms tentu tidak ingin ibadah jadi terganggu hanya karena tidak memiliki jadwal yang pasti.
Untuk itu, adanya jadwal imasak harian ini membantu untuk mengatur persiapan dan dapat menjalankan sahur tetap waktu.
Pengingat waktu imsak setiap wilayah memiliki batas yang berbeda-beda.
Sehingga, penting untuk memperhatikan jaddwal imsak sesuai wilayah tinggal saat ini.
Supaya bisa jadi catatan, berikut ini adalah jadwal imsak untuk beberapa wilayah di Indonesia.
Catat ya, Moms!
Berikut ini adalah jadwal imsak untuk wilayah Jakarta dan Jawa Barat:
Kota Jakarta
Buka Cabang ke-14, Nikmati Kelezatan Kuliner di Justus Steakhouse Asthana Kemang
Penulis | : | Syifa Amalia |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR