- Otot tegang karena kaki bertahan di satu posisi dalam waktu lama
Meskipun sebagian besar kram otot kaki tidak berbahaya, namun terkadang masalah kesehatan ini juga bisa jadi gejala suatu penyakit atau kondisi medis tertentu, antara lain:
- Pasokan darah tidak lancar karena penyempitan pembuluh darah arteri yang mengalir ke kaki
- Tekanan di saraf tulang belakang
- Kekurangan kalium, kalsium, atau magnesium
- Efek samping obat tertentu
Selain penyebab di atas, orang jadi rentan mengalami kram otot kaki karena faktor usia lanjut, kehamilan, diabetes, gangguan saraf, hati, dan tiroid.
Cara menghilangkan kram di kaki
Relaksasi adalah kunci utama cara menghilangkan kram di kaki. Anda bisa mencoba beberapa sebagai berikut:
1. Jika kram terjadi saat posisi duduk atau berbaring, coba berdiri atau bangkit dan ringankan beban di bagian kaki yang kram
2. Regangkan otot kaki yang kram dengan cara berjalan ringan menggunakan tumit, atau memegang kaki yang kram dengan tangan atau alat bantu seperti handuk
Bantu Kurangi Tanda Penuaan Dini, Collagena Hadir Penuhi Kebutuhan Kolagen Sebagai Kunci Awet Muda
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR