Tetapi gejala listeriosis tidak segera muncul; sebenarnya, diperlukan waktu dua hingga 60 hari setelah terpapar hingga gejala-gejala ini muncul.
CDC merekomendasikan ibu hamil untuk menghindari keju ala Meksiko karena sangat berbahaya.
Ibu hamil yang makan keju ala Meksiko 24 kali lebih rentan terkena listeria.
Sedangkan keju yang aman untuk ibu hamil diantaranya keju Swiss, Gouda, Parmesan, dan provolone yang dibuat dari susu pasteurisasi.
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR