- Rasa sakit yang tajam di mana tulang berdampak pada tenggorokan
- Berdarah
Rata-rata bentuk tulang ikan sangat tajam dan bisa menyebabkan luka atau abrasi pada tenggorokan.
Cara mengeluarkan
Tulang ikan yang tak sengaja tertelan bisa menyebabkan munculnya darah atau kesulitan bernapas.
Keberadaan tulang ikan yang dibiarkan begitu saja bahkan dapat menyebabkan komplikasi, seperti ketidakmampuan menelam makanan, pendarahan, luka di esofagus, infeksi, sakit dada, dan abses.
Lalu, bagaimana cara mengeluarkan tulang ikan yang tersangkut di tenggorokan?
Melansir Medical News Today, ada beberapa cara yang bisa kita lakukan untuk menghilangkan tulang ikan yang tersangkut di tenggorokan.
Berikut beberapa caranya:
1. Batuk dengan paksa
2. Minumlah sedikit cuka untuk membantu memecah tulang dengan asam
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR