Moms juga bisa meminta bantuan orang lain untuk menggunting kukunya selagi Moms sedang mengalihkan perhatiannya.
Nah, itu tadi tiga cara menggunting kuku bayi yang benar, Moms.
Apabila kuku bayi tiba-tiba berdarah saat digunting, sebaiknya Moms tak perlu panik.
Segera hentikan pendarahan dengan memberikan tekanan lembut dengan kain bersih yang tidak berbulu atau kain kasa.
Untuk melihat kembali bagaimana cara menggunting kuku bayi, cek halaman 2. (*)
Baca Juga: Ingin Merawat dan Memotong Kuku Bayi Baru Lahir dengan Aman? Ketahui Cara Tepatnya Moms
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR