Nakita.id - Sering disebut-sebut bermanfaat, perawatan rambut dengan telur ternyata bisa menimbulkan dampak buruk.
Rambut rontok merupakan salah satu masalah rambut yang kerap dialami banyak orang.
Tak hanya perempuan, para pria pun bisa mengalaminya.
Meski tidak membahayakan kesehatan, kerontokan rambut dapat menurunkan kepercayaan diri.
Pasalnya, kerontokan yang dibiarkan terus-menerus bisa menyebabkan kebotakan.
Berbicara tentang penyebabnya, rambut yang rontok dapat disebabkan oleh beberapa faktor, mulai dari genetik, penuaan, hingga stres.
Namun, tahukah Moms, selain ketiga hal tersebut, kerontokan bisa disebabkan oleh faktor lain, lo.
Salah satunya dari makanan yang kita konsumsi sehari-hari, seperti telur.
Wah, kok bisa, ya?
Baca Juga: Cegah Supaya Tidak Terjadi Kebotakan, 6 Makanan yang Harus Dikonsumsi Untuk Mengatasi Rambut Rontok
Melansir dari Food NDTV, telur mentah, khususnya bagian putih telur, sebenarnya bagus untuk rambut.
Tapi, jangan sekali-kali mengonsumsinya secara mentah.
Melebarkan Sayap Hingga Mancanegara, Natasha Rizky Gelar Exhibition Perdana di Jepang
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR