Nakita.id – Ingin membuat menu sarapan diet murah? Berikut ini beberapa pilihan yang bisa dicoba.
Menu sarapan diet murah bagus sekali dikonsumsi di saat Moms sedang ingin menurunkan berat badan.
Untuk membuat menu sarapan diet murah ala Nakita.id, Moms cukup menggunakan beberapa bahan.
Seperti alpukat, telur, roti, dan lain-lain.
Cara membuatnya pun praktis dan mudah, Moms.
Tak perlu menggunakan banyak peralatan masak, menu sarapan ini bisa langsung terhidangkan.
Waktu memasaknya juga sangat cepat, sehingga cocok dikonsumsi di pagi hari yang terkadang menyibukkan.
Lantas, apa yang bisa dimasak untuk menu sarapan diet murah?
Yuk, simak bahan-bahan dan cara membuatnya!
Melansir dari My Recipes, inilah beberapa menu sarapan diet murah yang juga praktis dan lezat.
Alpukat telur panggang
Serunya Van Houten Baking Competition 2024, dari Online Challenge Jadi Final Offline
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR