Pada masa kehamilan tunggal membutuhkan sekitar 300 ekstra kalori setiap harinya.
Sedangkan bagi ibu hamil kembar, setidaknya dibutuhkan 1000 kalori ekstra per hari.
Camilan sehat seperi buah, yogurt rendah lemak, smoothie, bisa jadi pilihan yang tepat.
Selain itu Moms juga harus menjaga agar tubuh tetap terhidrasi dengan baik, minum air di pagi hari sangat dianjurkan.
Nutrisi dan hidrasi yang tepat sangat penting untuk kehamilan bayi kembar.
2. Memenuhi nutrisi dengan cukup
Selain itu, langkah selanjutnya yang Moms terapkan adalah memenuhi kebutuhan nutrisi.
Baca Juga: 5 Ciri-ciri Orang Hamil menurut Orang Jawa, Penampilan Tampak Lebih Anggun dari Biasanya
Ibu hamil wajib mengonsumsi vitamin, salah satu yang tak kalah penting adalah asam folat.
Moms bisa coba konsumsi sayuran hijau, buah alpukat, dan kacang merah.
Moms bisa mengolahnya menjadi berbagai jenis makanan yang sekiranya membuat Moms tidak mual saat mengonsumsinya.
3. Memerhatikan tanda sekecil apapun
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR