Jawaban: Banyak orang yang tertular pada fase ke-10 adalah 1.024. Pola dari penularan tersebut adalah 2n, sehingga untuk mendapatkan banyaknya orang yang tertular pada fase ke-10 adalah 210 = 1.024.
3. Jika banyak fase adalah n, bagaimana merepresentasikan banyak orang yang tertular pada fase ke-n tersebut? Bagaimana mengetahuinya?
Jawaban: Jika banyak fase yang terjadi adalah n, banyak orang yang tertular virus tersebut direpresentasikan dalam bentuk 2n.
4. Bagaimana hubungan antara fase penularan dan banyaknya orang yang tertular virus di setiap fasenya?
Jawaban: Hubungan antara fase penularan dan banyaknya orang yang tertular virus tersebut adalah untuk mendapatkan banyak orang yang tertular pada fase ke-n, maka pola yang digunakan adalah 2n di mana n adalah fase penularan.
Baca Juga: Kunci Jawaban Lengkap Aktivitas 1.3 Pengukuran Jangka Sorong, Buku Kurikulum Merdeka IPA Kelas X SMA
Ayo Berpikir Kritis
Jika terdapat 250 orang di wilayah tersebut, berapa fase penularan yang terjadi, sehingga 250 orang akan tertular virus tersebut?
Jawaban:
Jika terdapat 250 orang pada wilayah tersebut maka fase penularannya adalah 7 fase. Pada setiap fase akan terdapat orang yang baru lagi yang akan tertular. Pada fase pertama terdapat 2 orang yang tertular.
Karena, di awal 1 orang membawa virus tersebut, maka sekarang banyak orang yang tertular adalah 3 orang. Memasuki fase yang kedua, terdapat 22 orang yang tertular atau sebanyak 4 orang.
Dengan kata lain, sampai fase ke-2 sudah ada 1+2+4=7 orang yang tertular. Dengan melihat pola ini, dapat ditentukan fase ke berapa sehingga 250 orang akan tertular.
Jadi, diperoleh 1+2+4+8+16+32+62+128=254. Sehingga, 250 orang akan tertular semua pada fase ke-7.
Nah, itu dia pembahasan dan jawaban lengkap latihan soal eksponen dan logaritma pada Ayo Bereksplorasi dan Ayo Berpikir Kritis halaman 4 buku Matematika Kurikulum Merdeka Kelas X SMA.
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR