Ketika bayi tidur menyamping trakea mereka akan berotasi.
Sehingga dapat membuat bayi sulit bernapas dan tersedak.
Bisa menyebabkan SIDS
Ketika bayi tidur miring dikhawatirkan bisa memicu sindrom kematian mendadak pada bayi (SIDS0.
Saat bayi tidur miring ini akan berakhir dengan posisi tidur tengkurap yang bisa membuatnya tidak nyaman.
Posisi bayi menjadi tidak nyaman dan merasa sulit untuk bernapas.
Apalagi jika kasur Si Kecil dipenuhi bantal, boneka atau selimut yang dikhawatirkan menutupi hidung bayi ketika tidur miring.
Terjadinya gangguan ototleher
Posisi tidur miring pada bayi bisa memicu tortikolis.
Ini merupakan pemendekan otot leher yang menghubungkan kepaladengan tulang selangka.
Tortikolis bisa memicu perkembangan otot dan tulang menjadi tidak normal.
4 Rekomendasi Susu Penggemuk Badan Anak yang Bisa Bikin Si Kecil Lebih Gemuk dan Sehat
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR