- Reaksi alergi, seperti ruam gatal
- Infeksi jamur
- Demam
- Sariawan
Segera cari pertolongan medis jika anak mengalami reaksi yang lebih serius terhadap antibiotik, termasuk:
Kulit melepuh, ruam gatal, pembengkakan pada wajah dan tenggorokan, masalah pernapasan, hingga diare parah.
Untuk menghindari efek samping antibiotik, dapatkan resep antibiotik hanya jika diperlukan.
Mengonsumsi antibiotik saat tidak diperlukan dapat membuat anak berisiko mengalami efek samping dan mendorong resistensi antibiotik.
Ketika memberi obat berikan obat persis seperti petunjuk arahannya. Pastikan selalu dapat resep obat baru setiap saat. Setiap infeksi memerlukaan obat dan dosis tertentu.
Oleh karena itu, hindari memiliki antibotik lama yang disimpan dari penyakit sebelumnya lalu diberikan lagi kepada anak.
Jangan gunakan antibiotik satu anak untuk orang lain, tidak menutup kemungkinan memberikan obat yang salah sehingga terjadi masalah baru.
Baca Juga: 10 Rekomendasi Obat Batuk Pilek Bayi dan Aturan Dosisnya, Jangan Sampai Keliru!
Penulis | : | Syifa Amalia |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR