- Menurunkan tekanan darah dan meningkatkan kesehatan jantung
- Memperbaiki kulit kering dan teriritasi
- Membantu mendapatkan tidur yang lebih baik
- Meredakan stres, sakit kepala dan migrain
Dilansir dari Prevention, berikut ini adalah jenis-jenis essensial oil yang bagus untuk mandi air hangat.
Untuk menghilangkan stres : lavender, roman chamomile, ylang ylang, sweet orange
Untuk meningkatkan suasana hati : rose, sandalwood, jasmine
Menenangkan otot yang sakit : lemongrass
Untuk pembersihan sinus agar pernapasan kembali lega : eucalyptus, peppermint, rosemary
Sebaliknya, Moms perlu menghindari beberapa esensial oil saat mandi karena dapat mengiritasi kulit dan dianggap minyak panas.
Diantaranya adalah cinnamon oil, cassia, cengkeh, origano.
Baca Juga: Termasuk Mandi Air Panas Terlalu Lama, 5 Kebiasaan Sehari-hari Ini Rupanya Dapat Merusak Kulit
Melebarkan Sayap Hingga Mancanegara, Natasha Rizky Gelar Exhibition Perdana di Jepang
Penulis | : | Syifa Amalia |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR