10 Manfaat Minum Jus Tomat Bagi Perempuan
1. Kaya akan Vitamin A dan C
Moms harus tahu, kandungan vitamin A dan C pada jus tomat ini akan membantu memperkuat sistem imun, meningkatkan penglihatan, serta mencegah penyakit mata.
Juga, untuk menjaga kesehatan tulang dan gigi.
Sementara, vitamin C membantu memproduksi kolagen yang menjaga kulit tetap lembab dan kencang.
2. Mencegah Kolesterol Tinggi
Jus tomat juga tinggi akan serat yang berperan dalam memecah LDL atau kolesterol jahat di dalam tubuh.
Selain itu, jus tomat juga memiliki vitamin B3 atau niacin yang dikenal berperan dalam menstabilkan tingkat kolesterol tubuh.
3. Menurunkan Berat Badan
Tahukah Moms? Jus tomat memiliki jumlah kalori yang rendah dengan serat yang tinggi.
Sehingga, minum jus tomat secara rutin bagus untuk Moms yang ingin menurunkan berat badannya.
4 Rekomendasi Susu Penggemuk Badan Anak yang Bisa Bikin Si Kecil Lebih Gemuk dan Sehat
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR