Khususnya, saat Moms melakukan perjalanan jauh dengan cara naik pesawat.
Terutama, jika cuaca di luar sangat panas dan lembab.
Bahkan, saat Moms berdiri di luar rumah terlalu lama, sehingga harus sering-sering beristirahat.
Sebagai gantinya, Moms bisa kenakan sepatu yang nyaman, tidak berhak, serta bisa membantu kaki bernapas dengan lebih baik.
Hal ini dilakukan untuk membuang natrium berlebih, serta meningkatkan produksi urine dalam tubuh saat hamil.
Contoh makanan yang tinggi kalium adalah pisang dan alpukat.
Batasi juga makanan tinggi garam yang bisa meningkatkan risiko kaki gajah saat hamil.
Mulai dari makanan kemasan, makanan cepat saji, dan keripik.
Nah, itu tadi informasi terkait kaki gajah saat hamil ya, Moms.
Mulai dari penyebab, gejala, hingga cara mengatasinya.
Semoga penjelasan di atas benar-benar bermanfaat ya, Moms!
Baca Juga: Pengobatan Rumahan Mengatasi Kaki Bengkak saat Hamil, Coba Terapkan 14 Cara Sederhana Ini di Rumah
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR