Nakita.id - Apakah Moms sudah tahu tanda-tanda hamil kembar?
Mungkin banyak ibu hamil yang masih belum paham tanda-tanda hamil kembar itu sendiri.
Maka dari itu, yuk kita cari tahu apa saja tanda-tanda hamil kembar.
Bagi calon ibu, kehamilan justru menjadi momen yang banyak dinantikan.
Pasalnya, Moms dan Dads sebentar lagi akan menyambut calon buah hatinya terlahir ke dunia.
Apalagi, kalau calon buah hati ini ternyata adalah kembar.
Meski begitu, hamil kembar sendiri merupakan perjalanan yang tidak mudah.
Berbeda dengan hamil tunggal, tanda-tanda yang dirasakan pun akan meningkat dua kali lipat saat sedang hamil kembar.
Oleh karena itu, Moms harus ekstra waspada agar proses kehamilan kembarnya bisa berjalan lancar.
Lantas, apa saja tanda-tanda hamil kembar yang perlu Moms ketahui?
Melansir dari Parents, berikut ini beberapa tanda-tandanya.
Baca Juga: Tips Hamil Anak Kembar di Trimester Kedua, Perhatikan 6 Hal Penting Berikut Ini
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR