Nakita.id – Banyak yang belum tahu, berikut ini efek samping makan mentimun berlebihan.
Mentimun tentu sudah tidak asing lagi bagi masyarakat Indonesia.
Pasalnya, mentimun kerap dikonsumsi dan bahkan menjadi makanan sehari-hari.
Karena rasanya yang segar, mentimun kerap dimakan sebagai lalapan.
Selain itu, mentimun juga bisa diolah menjadi minuman.
Biasanya mentimun dijadikan es untuk melegakan dahaga.
Tapi, apabila Moms termasuk pencinta mentimun, alangkah baiknya mulai sekarang tidak lagi makan mentimun berlebihan.
Sebab, dibalik kenikmatannya, mentimun ternyata dapat menimbulkan efek samping.
Hal ini akan terjadi jika Moms memakannya berlebihan.
Lantas, apa saja efek samping makan mentimun bagi tubuh?
Berikut ini penjelasannya.
Melebarkan Sayap Hingga Mancanegara, Natasha Rizky Gelar Exhibition Perdana di Jepang
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR