Maka dari itu, jika memang ingin menggunakan cara yang satu ini baiknya siapkan sejak sehari sebelumnya.
Melansir dari Kompas, cara yang satu ini dianggap sebagai yang paling aman karena memperkecil kemungkinan paparan bakteri.
2. Pakai Microwave
Apabila Moms punya microwave di rumah, manfaatkan sebaik-baiknya.
Alat yang satu ini memiliki manfaat untuk mencairkan daging beku.
Caranya, Moms bisa meletakkan daging beku ke dalam wadah tahan panas dengan tutup rapat.
Setelah itu, Moms tutup pintu microwave dan pilih menu defrosting.
Daging akan empuk dan mudah untuk dipotong.
Tapi, penting untuk diketahui, setelah daging dicairkan Moms bisa langsung memasaknya agar tidak terpapar bakteri.
3. Menggunakan Air
Cara yang satu ini adalah cara yang paling murah dan mudah untuk dilakukan.
Source | : | Kompas |
Penulis | : | Amallia Putri |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR