Selain itu, kandungan kalium di dalamnya juga dapat meningkatkan sirkulasi dan oksigenasi, sekaligus mengurangi pembekuan darah.
Bahkan, dapat menurunkan risiko aterosklerosis, serangan jantung, hingga stroke.
Tak hanya itu, Moms. Toge juga merupakan sumber yang baik akan asam lemak omega 3.
Melansir Lybrate, kandungan nutrisi ini sangat membantu dalam menjaga kesehatan jantung.
Juga, sangat membantu dalam meningkatkan kadar kolesterol baik dalam tubuh.
Sehingga, kadar kolesterol berbahaya di pembuluh darah dan arteri benar-benar berkurang.
Maka dari itu, jangan sampai Moms lewatkan konsumsi toge secara rutin, ya.
Mengutip dari Livestrong, untuk menjaga agar tekanan darah tetap stabil, Moms dan Dads bisa memanfaatkan daun kelapa.
Ternyata, manfaat daun kelapa sudah dirasakan masyarakat zaman dahulu.
Daun kelapa bisa mengobati penyakit hipertensi.
Pertama, Siapkan 10 tangkai janur kelapa, 20 lembar daun sirih, 20 lembar daun ciplukan, 2 butir gambir, 10 lembar daun salam dan juga 10 lembar daun suji.
Baca Juga: Obat Ibuprofen, Siapa Saja yang Boleh dan yang Tidak Boleh Mengonusmsinya?
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR