- Update page number only atau Update entire table.
- Opsi Update page number only berfungsi untuk memperbarui nomor halaman.
- Opsi Update entire table berfungsi untuk memperbarui seluruh urutan daftar isi.
- Apabila ada entri yang hilang dari daftar isi, klik Home, Style, Heading 1.
- Kemudian masukkan teks judul dan nomor halaman yang diinginkan untuk memperbarui daftar isi.
Daftar isi pasti ada titik-titik yang menghubungkan antara bab dan sub bab dan nomor halaman.
Nah membuat titik-titik untuk menghubungkannya juga harus dipelajari.
Berikut caranya menggunakan tabulasi atau tab:
- Setelah teks siap, blok seluruh bab dan sub-bab pada daftar isi tanpa titik-titik yang sudah diketik
- Pada daftar yang sudah diblok, klik kanan > Paragraph.
- peserta didik akan diarahkan ke jendela baru yang berisi pengaturan paragraf. Lihat pojok kiri bawah pada kotak, klik opsi Tabs.
Baca Juga: Cara Membuat Daftar Isi di Word 2013, Mudah dan Gampang Dipraktikan
Wapres Gibran Minta Sistem PPDB Zonasi Dihapuskan, Mendikdasmen Beri Jawaban 'Bulan Februari'
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR