Nakita.id – Selama kehamilan, Moms perlu memperhatikan pantangan ibu hamil agar tidak keguguran.
Pantangan ibu hamil dapat menjadi petunjuk untuk menjalani kehamilan dengan baik.
Hal-hal yang termasuk ke dalam pantangan ibu hamil dapat menghindarkan dari risiko keguguran.
Pantangan yang harus dihindari berupa aktivitas maupun gaya hidup yang dapat membahayakan bayi.
Oleh karena itu, Moms perlu mencari tahu apa saja hal yang boleh dilakukan dan tidak selama kehamilan.
Keguguran dapat terjadi karena janin berhenti tumbuh dan dapat disebabkan oleh banyak hal yang mungkin berada di luar kendali.
Gejala keguguran yang paling umum adalah pendarahan yang bervariasi dari bercak coklat muda hingga pendarahan berat berwarna merah terang atau keluar gumpalan darah.
Tanda lain yang mungkin dikenali antara lain nyeri atau kram di perut bagian bawah hingga nyeri punggung bagian bawah.
Meski demikian, ada beberapa hal yang dapat Moms lakukan untuk menurunkan risiko keguguran.
Berikut ini adalah pantangan ibu hamil supaya tidak terjadi keguguran.
Simak penjelasan selengkapnya berikut ini, Moms.
Baca Juga: Ketahui Fakta di Balik Pantangan Ibu Hamil Keluar Malam dan Apa Bahayanya?
Penulis | : | Syifa Amalia |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR