Di bagian belakangnya terdapat 'tulang' yang berfungsi untuk membantu menegakkan tubuh, memperbaiki postur tubuh, serta meringankan nyeri pada bagian punggung.
Tersedia dalam 1 ukuran dan 2 warna (krem dan hitam), harga jualnya juga dimulai dari Rp 70.000.
Rekomendasi korset setelah melahirkan satu ini sangat cocok untuk Moms yang ingin praktis dan tidak pakai repot.
Pasalnya, korset ini terbuat dari bahan ringan dan elastis, Moms.
Korset ini juga dilengkapi dengan perekat velcro untuk mengencangkan korset, sehingga tak mudah lepas saat pemakaian.
Uniknya, korset ini mampu menghancurkan selulit di perut, sehingga sangat cocok dipakai pasca melahirkan.
Untuk harga jualnya dimulai dari Rp 75.000.
Rekomendasi stagen atau korset berikutnya ini juga cocok untuk Moms, karena terbuat dari bahan yang ringan, halus, dan nyaman.
Selain itu, korset ini juga membantu menopang tubuh dengan baik pasca melahirkan.
Korset ini dilengkapi dengan perekat velcro, sehingga mudah dipakai maupun di lepas, Moms.
Tak hanya itu. Ukurannya juga dapat disesuaikan sendiri, lo!
Baca Juga: Mitos, Ternyata Korset Pasca Melahirkan Tak Terbukti Hilangkan Lemak!
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Kirana Riyantika |
KOMENTAR