Saat hubungan intim disarankan Dads memberikan stimulasi maksimal di klitoris.
Ketika Moms terangsang, klitoris akan menjadi tegak.
Sementara G-spot berada di dalam kemaluan wanita.
G-spot merupakan ujung saraf sekitar dua inci dari tulang kemaluan di dalam dinding atas kemaluan.
Dads bisa menggunakan jari saat merangsang g-spot.
Komunikasikan dengan Moms apakah suka distimulasi secara langsung atau hanya sedikit tekanan di area sensitif.
Supaya wanita lebih mungkin mencapai klimaks, maka bisa mencoba berbagai posisi bercinta.
Posisi terbaik bisa memberikan rangsangan maksimal pada klitoris atau G-spot.
Diantaranya woman on top, doggy style, duduk, dan sebagainya.
Posisi misionaris sulit menjangkau G-spot Moms sehingga cenderung sulit membuat Moms klimaks.
Kecuali jika Dads benar-benar bisa mencapai G-spot dengan caranya.
Baca Juga: Lakukan Olahraga Kecil Ini Sebelum Hubungan Intim, Agar Kuat dan Tahan Lama
GIV Gelar Kompetisi 'The Beauty of GIVing' Guna Dukung Perjalanan Inspiratif Womenpreneur Indonesia
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Kirana Riyantika |
KOMENTAR