Nakita.id - Berikut jadwal buka puasa dan salat di kota Gorontalo, Makassar, Palu pada Jumat (24/3/2023).
Informasi terkait jadwal buka puasa menjadi yang paling dinanti-nanti umat Muslim.
Sebab, momen buka puasa menjadi momen yang sangat berharga untuk segera melepas dahaga dan laparnya setelah berpuasa seharian.
Dengan mengetahui jadwal lengkapnya, Moms dan Dads tentu bisa melakukan berbagai persiapan.
Berikut Nakita sudah kumpulkan jadwal buka puasa sekaligus salat di kota Gorontalo, Makassar, Palu, seperti dikutip Bimas Islam.
Untuk Kota Gorontalo, waktu buka puasa hari ini jatuh pada pukul 18.01 WITA.
Selengkapnya bisa lihat jadwal salat berikut ini.
- Imsak: 04.27 WIB
- Subuh: 04.37 WIB
- Terbit: 05.48 WIB
- Duha: 06.15 WIB
Baca Juga: Menu Buka Puasa Sehat untuk Ibu Hamil, Hindari Minuman Berikut Ini
- Zuhur: 11.58 WIB
- Asar: 14.58 WIB
- Magrib: 18.01 WIB
- Isya': 19.09 WIB
Untuk Kota Makassar, waktu buka puasa hari ini 14 menit lebih lambat dari Gorontalo. Yaitu, pada pukul 18.15 WITA.
Selengkapnya bisa lihat jadwal salat berikut ini.
- Imsak: 04.41 WITA
- Subuh: 04.51 WITA
- Terbit: 06.03 WITA
- Duha: 06.30 WITA
- Zuhur: 12.12 WITA
Baca Juga: 5 Ide Menu Buka Puasa Hari Pertama, Simpel dan Mengenyangkan!
- Asar: 15.22 WITA
- Magrib: 18.15 WITA
- Isya': 19.23 WITA
Untuk Kota Palu, waktu buka puasa hari ini 2 menit lebih cepat dari Makassar. Yaitu, pada pukul 18.13 WITA.
Selengkapnya bisa lihat jadwal salat berikut ini.
- Imsak: 04.40 WITA
- Subuh: 04.50 WITA
- Terbit: 06.01 WITA
- Duha: 06.28 WITA
- Zuhur: 12.11 WITA
- Asar: 15.13 WITA
- Magrib: 18.13 WITA
- Isya': 19.21 WITA
Moms dan Dads harus ingat, ketika berbuka puasa, usahakan untuk mengonsumsi makanan sehat dan bergizi agar kesehatan tubuh tetap terjaga.
Berikut ini beberapa menu yang baik dikonsumsi.
- Air mineral
- Kurma
- Buah-buahan
- Sup sayur
- Oatmeal
- Ikan
- Daging ayam dan sapi
Baca Juga: 20 Daftar Menu Buka Puasa Sederhana, Praktis Tapi Tetap Bergizi
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Kirana Riyantika |
KOMENTAR