Banyak perokok beranggapan, rokok bisa mendatangkan ketenangan tersendiri.
Terutama, ketika sedang mengalami stres, banyak orang yang menilai rokok sebagai solusi untuk mengatasi stresnya.
Itulah yang membuat banyak orang sangat sulit untuk meninggalkan rokok.
Melansir dari berbagai sumber, berdasarkan penelitian memang benar, perokok lebih rentan mengalami TBC.
Rokok kira-kira bisa meningkatkan angka kasus TBC sekitar 73 persen, Moms.
Selain itu, rokok lebih dari 2 kali lipat mengembangkan TBC aktif.
Sehingga, ketika Moms merokok, virus TBC dengan mudah akan bersarang di paru-paru.
Bukan hanya di paru-paru, virus TBC ini juga bisa menyebar ke bagian tubuh lainnya.
Seperti, bagian tulang belakang, otak, dan lainnya yang harus diwaspadai.
Oleh sebab itu, orang yang sudah terdiagnosis mengidap TBC lebih baik hindari rokok.
Supaya perkembangan virus TBC di dalam tubuh tidak semakin menjadi-jadi.
Baca Juga: Efek Konsumsi Obat Selama 6 bulan bagi Pasien TBC, Bagaimana Aturan Minumnya?
4 Rekomendasi Susu Penggemuk Badan Anak yang Bisa Bikin Si Kecil Lebih Gemuk dan Sehat
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR