1. Benar atau salah. Dua matriks yang mempunyai ordo yang sama merupakan salah satu syarat dua matriks yang sama.
Jawaban: Benar.
2. Benar atau salah. Dua matriks yang sama selalu memiliki ordo yang sama.
Jawaban: Benar.
3. Benar atau salah. Jika diketahui matriks R dan C adalah sebagai berikut
Maka matriks R sama dengan matriks C.
Jawaban: Salah. Ordo matriks R dan C tidak sama.
Nah, itu dia jawaban soal kesamaan dua matriks Latihan C halaman 138 nomor 1-3 buku Matematika Tingkat Lanjut kelas XI SMA Kurikulum Merdeka.
Semoga bermanfaat!
Baca Juga: Mengenal Jenis-jenis Matriks, Bab 3 Matematika Tingkat Lanjut Kelas XI SMA Kurikulum Merdeka
National Geographic Indonesia: Dua Dekade Kisah Pelestarian Alam dan Budaya Nusantara
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR