4. Lakukan sidik jari
Setelah mengisi formulir permohonan, petugas polisi akan melakukan proses pengambilan sidik jari.
Pastikan untuk membersihkan tangan terlebih dahulu agar sidik jari bisa diambil dengan jelas.
5. Tunggu proses verifikasi
Setelah sidik jari diambil, petugas polisi akan memverifikasi data dan melakukan pengecekan apakah ada catatan kriminal terhadap nama yang tercantum dalam permohonan SKCK.
Proses verifikasi ini biasanya memakan waktu beberapa hari.
6. Ambil SKCK
Setelah proses verifikasi selesai, SKCK dapat diambil di kantor polisi dengan membawa bukti pembayaran dan KTP asli.
Pastikan untuk mengecek kembali apakah nama, nomor identitas, dan isi SKCK sudah benar dan sesuai dengan permohonan.
1. KTP asli
KTP asli diperlukan sebagai bukti identitas diri yang akan dibuatkan SKCK.
Baca Juga: Biaya Membuat SKCK Online Terbaru 2023, Siapkan Berkas Persyaratannya
Belajar dari Viralnya Anggur Muscat, Ini Cara Cuci Buah yang Benar untuk Hilangkan Residunya
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR