Nakita.id - Lemas selama kehamilan umum dirasakan oleh hampir semua ibu hamil.
Namun, jika terus menerus diabaikan kondisi lemas saat hamil bisa mengganggu kegiatan.
Tidak hanya kegiatan, namun juga bisa berdampak pada kesehatan Moms dan bayi dalam kandungan.
Pada trimester pertama, rasa lelah bisa disebabkan oleh perubahan kadar hormon kehamilan.
Dikutip dari WebMD, terkadang rasa lelah saat hamil bisa menjadi pertanda adanya masalah medis, seperti:
- Anemia
- Infeksi
- Myalgic Encephalomyelitis atau Sindrom Kelelahan Kronis
- Fibromialgia
- Diabetes gestasional
- Kelenjar tiroid yang kurang aktif (hipotiroidisme)
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR