Nakita.id - Bagi ibu menyusui, menjaga produksi ASI tetap mencukupi kebutuhan anak sangat penting.
Ada berbagai upaya yang bisa dilakukan untuk menjaga produksi ASI.
Salah satunya, yaitu dengan memperhatikan asupan gizi Moms.
Untuk meningkatkan produksi ASI supaya melimpah, Moms bisa mengonsumsi ASI booster.
Salah satu ASI booster yang banyak diminati adalah teh pelancar ASI.
Moms mungkin bertanya-tanya apa itu teh pelancar ASI?
Melansir Healthline, teh pelancar ASI berisi bahan herbal yang dikonsumsi seperti teh yang nutrisinya bisa membantu meningkatkan produksi ASI.
Hingga saat ini, masih belum ada penelitian yang membuktikan teh pelancar ASI bisa meningkatkan produksi ASI.
Meski begitu, hingga kini masih banyak yang meyakini dan melaporkan keefektifan penggunaan teh pelancar ASI untuk meningkatkan suplai ASI.
Selain itu, mengonsumsi teh pelancar ASI bisa membantu mencukupi kebutuhan hidrasi.
Kali ini, akan dibahas mengenai jenis-jenis herbal yang bisa digunakan sebagai teh pelancar ASI.
Baca Juga: Apakah Ibu Menyusui yang Minum Kopi Bisa Menurunkan Produksi ASI? Ini Faktanya
Berikan Pengetahuan Mengenai Produksi Pakaian Dalam dengan Cara Edukatif, Rider Resmikan Establishment Underwear Factory di KidZania Jakarta
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Kirana Riyantika |
KOMENTAR