Nakita.id - Ibu menyusui perlu memperhatikan segala hal yang digunakannya.
Bukan hanya asupan makanan, paparan yang dialami Moms bisa memengaruhi ASI.
Salah satu hal yang perlu diperhatikan adalah krim wajah yang digunakan sehari-hari.
Krim wajah memiliki banyak manfaat, diantaranya melembabkan, mencerahkan, menghilangkan noda, dan sebagainya.
Namun, para ibu menyusui harus memastikan bahwa krim wajah yang digunakan aman dan tidak memengaruhi ASI.
Kali ini, akan diulas secara lengkap mengenai beberapa krim wajah yang aman untuk ibu menyusui. Melansir berbagai sumber, berikut ulasannya.
Bagi Moms yang sedang hamil atau menyusui, bisa menggunakan krim wajah dari Mama's Choice.
Merk ini dikenal memproduksi krim yang diformulasikan khusus untuk ibu hamil dan menyusui.
Kandungan pada Mama's Choice Daily Protection Face Moisturizer aman untuk ibu dan bayi.
Terdapat komposisi bahan Rice extract yang membantu melembabkan kulit wajah secara maksimal.
Bagi Moms yang ingin menunda penuaan, tepat untuk memilih krim ini karena mengandung hyaluronic acid.
Baca Juga: Kenali Tanda Pompa ASI Rusak yang Kerap Diabaikan, Simak Yuk
Dorong Bapak Lebih Aktif dalam Pengasuhan, Sekolah Cikal Gelar Acara 'Main Sama Bapak' Bersama Keluarga Kita dan WWF Indonesia
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Kirana Riyantika |
KOMENTAR