- Makanan Olahan dan Tinggi Gula: Bisa menyebabkan penambahan berat badan yang tidak sehat dan mempengaruhi kualitas ASI.
4. Hidrasi yang Cukup
Minum cukup air sangat penting untuk menjaga produksi ASI. Ibu menyusui membutuhkan lebih banyak cairan daripada biasanya. Cobalah untuk:
- Minum air setiap kali menyusui: Ini dapat membantu mengingatkan Moms untuk tetap terhidrasi.
- Minum setidaknya 8-10 gelas air sehari: Selain air, Moms juga bisa mengonsumsi jus buah segar, susu, atau sup.
5. Makan dalam Porsi Kecil dan Sering
Makan dalam porsi kecil namun sering dapat membantu menjaga energi dan metabolisme tubuh.
Cobalah makan 5-6 kali sehari dengan porsi yang lebih kecil daripada tiga kali makan besar. Ini juga dapat membantu mengendalikan rasa lapar dan mencegah ngemil makanan tidak sehat.
6. Aktivitas Fisik yang Tepat
Aktivitas fisik ringan hingga sedang dapat membantu menurunkan berat badan tanpa mengurangi produksi ASI.
Beberapa pilihan aktivitas yang baik untuk ibu menyusui adalah:
Baca Juga: Sebaiknya Ibu Menyusui Pakai Bra atau Tidak? Ini Penjelasan Mana yang Lebih Baik
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR