Bahan:
- 1 buah kentang
- 2 sendok makan susu cair
Cara Membuat:
Kupas dan parut kentang.
Campurkan kentang parut dengan susu cair.
Cara Penggunaan:
Oleskan campuran ke wajah.
Diamkan selama 20 menit.
Bilas dengan air hangat.
Lakukan perawatan ini 2 kali seminggu. Susu membantu mencerahkan kulit dan meningkatkan kelembapan.
Baca Juga: Menghilangkan Flek Hitam dengan Kunyit, Keajaiban Alami untuk Kulit Bersinar
Menggunakan kentang tidak hanya mudah dan murah, tetapi juga memberikan manfaat yang nyata bagi kulit.
Cobalah berbagai metode yang telah disebutkan di atas dan temukan yang paling cocok untuk Moms.
Dengan kesabaran dan konsistensi, flek hitam bisa berkurang dan kulit wajah Moms akan tampak lebih bersinar.
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR