Ketika bayi mengisap, terdapat gerakan lidah yang halus menyerupai alunan gelombang.
3. Proses Menelan atau Swallowing
Pada proses ini satu teguk ASI harus sesuai dengan kebutuhan karena bila berlebihan akan menyebabkan bayi tersedak. Hal itu dikarenakan pangkal tenggorokan bayi berbeda dari orang dewasa.
Berangkat dari penemuan tersebut, Pigeon mengembangkan SofTouchTMNipple yang memberikan kenyamanan bagi bayi selayaknya menyusu ASI secara alami. Beberapa keistimewaan dari SofTouchTM Nipple meliputi:
1. Desain Bentuk Dot Lebar
Memastikan bibir bayi dapat melekat dengan sempurna pada dot, memberikan kenyamanan optimal selama menyusu.
Terdapat Latch On-Line (Garis Pelekatan) sebagai panduan bagi Ibu dan Ayah, dan orang terdekat, untuk melekatkan dot ke bibir bayi dengan posisi yang tepat, serta membantu mencegah kebocoran dari sisi samping dot.
Kedua fitur tersebut memberikan kenyamanan pada proses pertama yaitu proses latching on atau pelekatan.
2. Bahan Silikon Lembut dan Elastis
Agar tidak mengganggu gerakan lidah alami bayi, puting susu buatan harus selembut puting Ibu. Pemilihan bahan silikon lembut dan elastis ditujukan untuk mendukung proses kedua, yakni gerakan lidah bayi saat mengisap, meniru alunan gerakan peristaltik yang alami.
Baca Juga: Kapan Ibu Menyusui Membutuhkan Pijat Laktasi untuk Melancarkan ASI?
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR