BACA JUGA: Kenali 19 Zat Gizi Yang Penting Untuk Tumbuh Kembang Otak Anak
Karsinoma Sel Basal (BCC)
BACA JUGA: Gaun Meghan Markle Dihiasi 53 Bunga, Salah Satunya Bunga Lidah Buaya
- Pertumbuhan atau lesi yang tidak terkontrol yang muncul di sel basal kulit, yang melapisi lapisan terdalam epidermis.
- BCC sering berkembang pada orang yang memiliki kulit yang cerah, tetapi tak menutup kemungkinan bahwa mereka juga akan berkembang pada orang yang memiliki kulit gelap.
- BCC terlihat seperti luka terbuka, bercak merah, tonjolan yang mengkilap, dan bekas luka.
- BCC biasanya terbentuk pada kulit yang mendapatkan banyak paparan sinar matahari, seperti kepala, leher, tangan, dan lengan bawah.
Meski begitu BCC juga bisa terjadi dimana saja, seperti di dada, perut, dan kaki.
- Diagnosis dan pengobatan dini untuk BCC sangat penting karena dapat menyerang jaringan disekitarnya, dan tumbuh mejadi saraf atau tulang yang menyebabkan kecacatan.
BACA JUGA: Syarat Stimulasi Optimal, Kenali Dulu Perkembangan Motorik Si Bayi
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | American Academy of Dermatology,Skin cancer Foundation |
Penulis | : | Fadhila Auliya Widiaputri |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
KOMENTAR