Sedangkan Vicky Prasetyo juga mengaku tidak berselingkuh.
Penting untuk diketahui Moms, inilah beberapa hal yang paling sering menyebabkan pertengkaran bahkan berujung retaknya rumah tangga:
1. Kurangnya komunikasi
Komunikasi merupakan salah satu hal yang krusial dalam membina rumah tangga, tanpa komunikasi yang jelas tentu akan mudah menimbulkan kesalahpahaman antara pasangan.
Selain itu, komunikasi menjadi solusi efektif dalam menjelaskan suatu permasalahan dan menghangatkan suasana.
Dengan begitu, penting bagi Moms menjaga komunikasi dengan Dads berjalan lancar agar rumah tangga tetap harmonis.
BACA JUGA: Ziarah ke Pusara Putri Diana yang Asri dan Cantik di Tengah Danau
2. Tidak ada kecocokan
Walaupun pernikahan adalah menyatukan dua pribadi yang berbeda, adanya ketidakcocokan rentan menimbulkan perselisihan.
Sebab, ketidakcocokan yang muncul tentu membuat suami maupun istri teguh dengan pendapatnya dan tidak ada yang mau mengalah.
Bobo Fun Fair dan Jelajah Kuliner Bintang Jadi Ajang Nostalgia di Uptown Mall BSBCity Semarang
Source | : | Good House Keeping |
Penulis | : | Erinintyani Shabrina Ramadhini |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
KOMENTAR