Tak hanya itu, manfaat gemar olahraga sejak kecil membuat Si Kecil tumbuh menjadi karakter yang lebih sportif, karena dalam olahraga mereka diajarkan untuk bisa menghargai kekalahan dan kemenangan dengan sportif.
BACA JUGA: Menurut dr. Reisa Dot Boleh Dijadikan Media Pemberian ASIP, Lo Kok?
Mereka dianjurkan untuk berjabat tangan dengan lawannya dan tidak memperdulikan apa yang terjadi pada saat pertandingan berlangsung, dengan demikian sikap sportif itu akan terbawa hingga dewasa.
Sifat ini penting dimiliki oleh masing-masing individu Si Kecil, karena persoalan kalah dan menang merupakan hal yang lumrah terjadi dalam hidup.
Lewat Ajang Bergengsi Pucuk Cool Jam 2024, Teh Pucuk Harum Antar Anak Indonesia 'Bawa Mimpi Sampai ke Pucuk'
Source | : | psychologytoday.com,gareth-bale.com |
Penulis | : | Finna Prima Handayani |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR