Vitamin C banyak tersedia dalam bernagai jenis makanan, oleh karenanya kasus kekurangan vitamin C jarang ditemui pada orang dewasa.
Namun, itu tidak berlaku pada anak-anak.
Pasalnya, anak-anak cenderung lebih picky untuk memilih makanan.
BACA JUGA: Selalu Mencuri Perhatian, Berikut 5 Penampilan Kate Middleton Paling Memukau!
Biasanya mereka tidak suka mengonsumsi buah dan sayuran.
Hal itulah yang membuat mereka rentan tehadap kekurangan vitamin C.
Anak-anak yang sering terpapar asap rokok juga mungkin mengalami kekurangan vitamin C.
Inilah gejala kekurangan vitamin C pada anak:
Source | : | momjunction |
Penulis | : | Nia Lara Sari |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR