Biasanya ibu hamil yang kelebihan berat badan dikarenakan mengonsumsi bahan makanan sumber karbohidrat dan lemak terlalu banyak.
Sehingga, asupan bahan makanan sumber protein menjadi kurang.
Hal ini dapat mencetuskan keadaan yang disebut preeklamsia (keracunan kehamilan).
Ini merupakan penyulit pada saat kehamilan maupun persalinan.
Pemantauan berat badan pada ibu hamil dapat dinilai dari keadaan status gizi ibu sebelum kehamilan.
Ini dapat diperoleh dari perhitungan indeks masa tubuh (IMT)/Body Mass Index (BMI) sebelum kehamilan.
Perhitungan IMT ini menggunakan rumus: Berat Badan (BB): Tinggi Badan (TB)².
Mulia Aroma dan TechnicoFlor Gelar The Timeless Journey 2024, Membuka Peluang Baru Bagi Profesi Ahli Parfum Lokal
KOMENTAR